Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Enrekang bekerjasama dengan Perpustakaan Nasional RI sukses mengadakan kegiatan Peningkatan Indeks Literasi Masyarakat (PILM) yang dirangkaikan dengan Peluncuran Buku Muslimin Bando Bupati Enrekang 2 Periode pada Rabu, 13 Desember 2023. Kegiatan yang dilaksanakan dengan dua metode ini yakni onsite dan online berjalan lancar berkat dukungan dari berbagai pihak. Di antaranya…
Kategori: Program Perpustakaan

Perpustakaan dan Pendidikan Dorong Literasi yang Integral Untuk Masyarakat Berpengetahuan dan Produktif
Perpustakaan Nasional Republik Indonesia (Perpusnas) bekerja sama dengan Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispustaka) Kabupaten Enrekang, Provinsi Sulawesi Selatan menyelenggarakan kegiatan Peningkatan Indeks Literasi Masyarakat (PILM), Rabu (13/12) bertempat di Ruang Aula Dispustaka, Jl. Pancaitana Bungawalie No.9 Enrekang. Kegiatan yang mengusung tema “Ekosistem Literasi yang Integral: Kolaborasi Pendidikan dan Transformasi Perpustakaan Untuk Mendorong Masyarakat Berpengetahuan dan…

Penulis Yusran Darmawan Paparkan Buku Biografi Senarai Kisah Muslimin Bando
Ganggawa Insititute bekerjasama dengan Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Enrekang menyelenggarakan Seminar Biografi Muslimin Bando Bupati Enrekang Periode 2013-2018 dan 2018-2023 di Lantai 3 Dispustaka Enrekang, Rabu, 6 Desember 2023. Kegiatan Seminar ini dihadiri sekitar 30 orang, di antaranya pimpinan OPD, pengurus GPMB Enrekang, Dosen UNIMEN, guru penulis, dan para pustakawan serta staf perpustakaan. Plt….

Pj Bupati Enrekang Launching Aplikasi SRIKANDI dan Buka Acara Bimtek Implementasi SRIKANDI
Pemerintah Kabupaten Enrekang melalui Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Enrekang menyelenggarakan kegiatan Launching penggunaan Aplikasi Sistem Informasi Kearsipan Dinamis Terintegrasi SRIKANDI lingkup Pemerintah Kabupaten Enrekang pada hari Senin, 4 Desember 2023 di Aula Pendopo Rujab Bupati Enrekang. Kegiatan ini langsung dibuka oleh Pj. Bupati Enrekang, Dr. H. Baba, SE., MM sekaligus melaunching pengunaan aplikasi SRIKANDI….

Pustakawan Dispustaka Harapkan Pemdes Bone-Bone Fasilitasi Literasi Terapan Melalui Perpustakaan
Pustakawan Ahli Muda Dispustaka Enrekang, Irsan, memberikan materi terkait pengenalan konsep Perpustakaan Berbasis Inklusi Sosial kepada para peserta Pelatihan Perpustakaan yang diadakan oleh Pemerintah Desa Bone-Bone, Kec. Baraka pada Rabu, 29 November 2023. Acara tersebut dihadiri oleh Kepala Desa Bone-Bone, Ketua BPD, Pendamping Desa dan berbagai unsur masyarakat desa. Kepala Desa Bone-Bone, Idris, S.Ag dalam…

BKAD Bekerjasama Dispustaka Laksanakan Pemusnahan Arsip Dinamis Inaktif Keuangan
Badan Keuangan dan Aset Daerah bekerjasama dengan Dispustaka Enrekang melaksanakan Pemusnahan Arsip Dinamis Inaktif Keuangan di Atas 10 Tahun pada Selasa, 28 November 2023. Kegiatan ini dihadiri Kepala Bidang Akuntansi BKAD, Rahmat Baharuddin, SE, M.A.P, wakil dari Inspektorat Drs. Tamsil dan Bagian Hukum Setda Enrekang, Sitti Nadrah. N, SH, beserta Arsiparis dari Dinas Perpustakaan dan…

Tim Arsiparis Lakukan Pendampingan Penataan Arsip di Kantor Kejaksaan Negeri Enrekang
Dispustaka Enrekang melalui Tim Arsiparis mengunjungi Kantor Kejaksaan Negeri Kabupaten Enrekang pada Jumat, 24 November 2023. Dalam kunjungan tersebut, Tim arsiparis disambut hangat oleh Kepala Kejaksaan Negeri Enrekang, Padeli, SH, M. Hum bersama dengan Kepala Sub Bagian Pembinaan, Basri, SH. Keduanya pun mengajak tim arsiparis untuk melihat langsung keadaan arsip yang ada di Kantor Kejaksaan…

Wabup Asman Buka Lomba Literasi MAFEST 2023
Wakil Bupati Enrekang, Asman membuka acara Lomba Literasi Se-Kabupaten Enrekang di Aula Lantai 4 Dispustaka Enrekang, Kamis, 19 Oktober 2023. Hadir dalam acara tersebut yakni Plt. Kepala Dispustaka, Amrullah, Deputi 1 Perpusnas RI Mariana Ginting, Pustakawan Ahli Utama Haidar, dan para pimpinan lingkup Dispustaka Enrekang. Kegiatan ini meliputi Lomba Cipta dan Baca Puisi dan Lomba…

Anggota Komisi X DPR RI Mitra Fakhruddin Serahkan 5 Titik Pojok Baca Digital di Enrekang
Dispustaka Enrekang memfasilitasi kegiatan penyerahan secara simbolis Pojok Baca Digital Perpustakaan Nasional RI di Lantai 3 Perpustakaan Umum Kabupaten Enrekang pada Kamis, 21 September 2023. Kegiatan ini dihadiri langsung oleh Anggota DPR RI Komisi X Mitra Fakhruddin MB yang merupakan mitra kerja Perpustakaan Nasional RI. Untuk tahun 2023 ini, terdapat 5 titik di Kabupaten Enrekang…